Selasa, 19 April 2016

Mengirim Impian-impian Ke Server Tuhan



Setiap orang memiliki impian, banyak dari mereka menggantungkan impiannya setinggi langit bersama keyakinan dan tekad yang kuat. Namun tidak sedikit pula orang-orang berada dalam keragu-raguan untuk meraih impian, bahkan membuat impian pun rasanya sulit dan tidak percaya diri. Terkadang kita malu catatan-catatan mimpi kita diketahui orang lain, dan akhirnya mimpi-mimpi itu kita tutupi karena ada rasa minder dalam diri. Pikiran-pikiran negatif menyelimuti seperti ketidakpercayaan dengan potensi-potensi yang dimiliki.

Musyawarah Besar (MUBES) CSSMoRA UIN Sunan Ampel Surabaya

Surabaya, (17/04) Community of Santri Scholars of Ministry of Religious Affairs atau yang dikenal dengan CSSMoRA UIN Sunan Ampel Surabaya, melaksanakan Musyawarah Besar (MUBES) di Gedung Auditorium. MUBES yang merupakan forum musyawarah dalam organisasi santri penerima beasiswa ini dilaksanakan sehari penuh, berjalan dari pukul 07.30 WIB dan berakhir pada pukul 21.00 WIB.

Bermandikan Dosa





Ya Rabbi..
Terlena ku dalam dekapan kesunyian
MenghadapMu di sepertiga malam
Ku coba pejamkan mata perlahan
Sesaat inginku menghindari kilau dunia yang meni
pu
Tapi ku akui terkadang aku tak mampu

Kamis, 24 Maret 2016

Permainan BONGKAR PASANG (BP) sebagai Media Bermain Peran untuk anak dalam mencegah LGBT

Perilaku Seksual yang Normal dan Abnormal


Dalam lingkup perilaku seksual, konsep yang dimiliki tentang apa yang disebut normal dan abnormal sangat dipengaruhi oleh faktor sosiokultural. Akan tetapi perilaku sosial dapat dianggap abnormal apabila hal tersebut bersifat self defeating, menyimpang dari norma sosial, menyakiti orang lain, menyebabkan distres personal, atau mempengaruhi kemampuan seseorang untuk berfungsi secara normal. Orang tua, lingkungan bermain dan sekolah berpengaruh membentuk identitas gender dan orientasi seksual pada anak.

Minggu, 27 April 2014

Pidato dalam Penikahan Tema : Nikah dalam Pandangan Agama Islam



Salah satu nikmat yang diberikan ALLAH kepada kita di dalam kehidupan adalah menciptakan makhluknya berpasang-pasangan.
YASIN 36.

Pendidikan Karakter Pesantren Mahasiswa Dalam Fungsi Agent of Change



Pesantren adalah suatu lembaga yang berkiprah di bidang keagamaan dan menjadi tonggak paradigma masyarakat. Dalam kacamata masyarakat, pesantren dianggap mampu mencetak santri yang berakhlakul karimah dan ‘alim dalam bidang ilmu agama.

Sabtu, 05 April 2014


PENGALAMANKU MENJADI KETUA BAHASA PUSAT
“Setiap orang adalah pemimpin dan setiap pemimpin pasti dimintai pertanggung jawaban atas apa yang dipimpin (al hadits).”
Acara sakral pelantikan pengurus baru tahun  2011-2012 berlangsung dengan khidmat,  terlontar sumpah pengurus yang dipimpin oleh Kyai Pengasuh Pondokku. Kami bersumpah atas nama Tuhan kami dan Rasul Nya, bersama saksi bisu kitab suci Al-Qur’an di atas kepala kami. Pundak terasa berat ketika mengemban amanat sebagai ketua bagian bahasa pusat di Organisasi Santri Pondok Pesantren Modern (OSPM).